Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2011

Selamat Ulang Tahun, Google!

Gambar
  Tepat hari ini, 27 September 2011, Google beranjak remaja. Sudah 13 tahun sejak dua mahasiswa Stanford University, Larry Page dan Sergey Brin, bergabung membentuk Google, sebuah perusahaan yang mengubah dunia. Ulang tahun dengan "angka keramat" ini dirayakan oleh Google dengan meluncurkan doodle penuh warna dengan tema pesta ulang tahun. Dalam doodle ini keenam huruf yang membentuk kata Google ini mengenakan topi pesta dan sedang duduk mengelilingi kue ulang tahun. Desain yang ditampilkan Google ini sesuai dengan pendekatan rendah hati Google untuk merayakan ulang tahunnya. Tidak seperti corat-coret lainnya, ia tidak memiliki fitur animasi dan didasarkan hanya pada desain yang sederhana.

Negara Balkan

Gambar
Balkan ialah nama historis dan geografis yang digunakan menggambarkan Eropa bagian tenggara. Daerah ini memiliki daerah gabungan 550.000 km² dan penduduk sekitar 53 juta. Daerah ini mendapatkan namanya dari pegunungan Balkan yang melintasi pusat Bulgaria ke Serbia bagian timur. Definisi dan Perbatasan Semenanjung Terkadang Balkan merujuk pada semenanjung Balkan yang dikelilingi Laut Adriatik, Ionia, Aegea, Marmara dan Laut Hitam dari barat daya, selatan dan tenggara. Saat tiada model semenanjung karena tak memiliki tanah genting untuk menghubungkannya ke daratan utama Eropa, definisi ini sering digunakan menunjukkan daerah yang lebih luas.

Happy Birthday Jim Henson “The Muppet”

Gambar
Jim Henson adalah seorang puppeter  atau performer panggung dengan boneka yang melahirkan beberapa karya besar seperti The Muppets, Sessame Street  baik dalam serial maupun filmnya. Google Doodle hari ini dipersembahkan untuk beliau. Yang unik dari Doodle ini, anda bisa melihat boneka-boneka itu bergerak/berbicara dengan mengklik masing-masing tombol bergambar tangan.

Tari Flamenco

Gambar
Flamenco  adalah sebuah pertunjukkan musik dan tari yang berasal dari Spanyol. Kesenian ini berkembang di Andalusia sejak abad ke-14.   Pada saat ini, kesenian Flamenco dipentaskan di panggung dengan iringan permainan  gitar  dan kastanyet pada  pesta -pesta rakyat.  Pertunjukkan Flamenco mendapat penghargaan sebagai  Warisan Budaya Dunia   UNESCO  pada tanggal 16 November 2010 di  Nairobi ,  Kenya . Sejarah Flamenco dibawa dari India sebagai tarian istana Moor pada abad ke-14 dan kemudian dikembangkan oleh kaum Gipsi (Gitanos atau Flamencos) yang tinggal di Andalusia dengan memodifikasi gaya klasik.Seperti tarian India, Flamenco terbagi atas improvisasi dengan aturan-aturan ketat. Asal istilah Flamenco tak diketahui. Intisari Intisari lagu dalam

JENIS JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN JANGKAUAN WILAYAH

1. JARINGAN PERSONAL (PERSONAL AREA NETWORK/PAN) ,,,,, Jaringan personal (PAN) adalah jaringan komputer yang digunakan untuk komunikasi antara komputer dengan perangkat lainnya, seperti telepon, PDA atau handphone. Jangkauan PAN biasanya hanya beberapa meter saja. Media transmisi antar perangkat PAN yg biasa digunakan adalah kabel data (kelengkapan PDA/handphone), infrared (IrDa), atau bluetooth. Jaringan ini juga memungkinkan untuk koneksi ke jaringan yg lebih luas seperti Internet dengan bantuan modem dan jaringan telepon. 2. JARINGAN LOKAL ( LOCAL AREA NETWORK/LAN) ,,,,, Jaringan lokal (LAN) adalah sebuah jaringan komputer yg terbatas pada wilayah yg relatif kecil seperti dalam sebuah ruang, sebuah gedung, kapal, atau pesawat terbang. LAN kadang-kadang disebut sebagai jaringan 1 lokasi (SINGLE LOCATION NETWORK). Jika dalam sebuah organisasi terdapat banyak komputer yang berbeda tempat, harus dibuat jaringan LAN berskala besar. Untuk memudahkan pengelolaan, LAN dapat d

PIDATO "THE INTERNET INFLUENCE ADOLESSCENT"

Assalamualaikum wr wb, father / mother and their teacher colleagues who I respect, first of all let us pray toward praise and thanksgiving to the god the mighty one who has given grace and hidayahnya to all of us so that we can gather in this place, I say many thanks for the opportunity given to me to deliver a speech entitled "The Effect of Internet on Teenagers." Before I began my speech I would like to limit the problems will I have to say in a speech today, which among others, the influence of internet on teenagers in terms of positive and negative terms. Internet, a word that is familiar in the ears of every person, especially the teenagers who always hang out with the tech world luxury, luxurious, and practical, the Internet can be found wherever we are, to capitalize the mobile phone that has an Internet connection, the Internet can be accessed with ease through HP wherever we are, or if not, in every corner of the city must have a Shop that sells Internet servic

Seri Olimpiade Fisika Soal #1

Gambar
Fisika Study Center-Seri contoh-contoh model soal olimpiade fisika dan pembahasannya. Soal-soal yang dipilih adalah soal-soal yang  tergolong  mudah dan sedang. Soal #1 Sebuah peluru bermassa 10 gram bergerak ke atas dengan kecepatan 1000 m/s menumbuk lalu menembus sebuah balok melalui pusat massa balok itu. Balok yang bermassa 5 kg ini mula-mula diam. Anggap proses tumbukan sangat singkat. a) Jika kecepatan peluru setelah menembus balok adalah 400 m/s, tentukan kecepatan balok tersebut! b) Tentukan tinggi maksimum yang dapat dicapai balok! c) Berapa energi yang hilang dalam proses tumbukan? Anggap percepatan gravitasi bumi g = 10 m/s 2 . Sumber Soal: OSN 2008 Seleksi Kabupaten/Kota Solusi a) Kecepatan balok setelah tumbukan Benda yang terlibat tumbukan adalah peluru (p) dan balok (b) yang mula-mula diam. Data yang bisa diambil dari soal adalah: massa peluru m p = 10 g = 0,01 kg massa balok m b = 5 kg kecepatan balok sebelum tumbukan v b = 0 m/s kecepatan